Tahap Export Database
Beberapa hari yang lalu saya mengalami kesulitan ketika ingin memindahkan database yang ada di laptop saya ke laptop teman saya, dengan bantuan google saya dapat menemukan cara-caranya, berikut tahap-tahap yang saya lakukan ketika mengekport dan mengimport file.
Pertama, masuklah ke http://localhost/phpmyadmin/
Kedua, masuklah ke menu Export
Ketiga, pilih export method yaitu custom dan pilihkan data yang ingin di export. Disini contohnya data perpustakaan. Kemudian klik atau tekan Go.
Berikut hasinya ketika di tekan Go. hasilnya dapat memiliki type file berektensi .sql atau .sql.zip
Tahap Import Database
Pertama, create database
Kedua, masuk ke database perpustakaan, kemudian pilih import.
Ketiga, pilih file yang ingin di import, kemudian tekan Go.
ketika sudah ditekan Go, maka akan muncul seperti berikut.
No comments:
Post a Comment