Showing posts with label profil pemain basket. Show all posts
Showing posts with label profil pemain basket. Show all posts

2/01/2014

Profil Vamiga Michel (Part 1)


Nama          : Vamiga Michel

Kelahiran     : Singkawang, 20 October 1992

Height         : 192 cm

Weight        : 75 kg

Pemain        : Satria Muda Britama Jakarta (2012)

Posisi          : Shooting Guard

Nomor         : 24

Twitter        : @vamigamichel

1/14/2014

Rookie of The Year

Ebrahim "Biboy" Enguio Lopez memang baru menjalani dua pertandingan di Speedy NBL Indonesia 2013-2014. Namun, guard Aspac Jakarta itu menunjukkan potensi besarnya untuk menjadi debutan terbaik alias rookie of the year.

Torehan 31 poin yang dia bukukan kemarin, saat melawan Stadium, menjadikan dia salah seorangrookie paling produktif dalam satu pertandingan. Dia hanya kalah oleh Gege Nagata (Pacific Caesar) yang mendulang 34 poin di salah satu pertandingan musim pertamanya pada season 2011-2012.

Karir

- San Roque Catholic School Manila (tingkat SMA, 2007-2009)

- University of the East Filipina (tingkat kampus, 2009-2011)

- Cobra Energy Drink (PBA D-League, 2011-2012)



Data Diri

Nama: Ebrahim Enguio Lopez

Lahir: Alabang Muntinl, 31 Januari 1988

Posisi: Shooting guard

Tinggi: 183 cm

Berat: 80 kg

Story Provided by NBL Indonesia

7/03/2013

Andakara Prastawa Dhyaksa (1)

Andakara Prastawa Dhyaksa yang sering dikenal dengan nama Andakara prastawa merupakan seorang rookie di klub Dell Aspac Jakarta. Dengan status rookie, seorang prastawa mampu memancing perhatian kalangan pecinta basket terutama para pencinta basket remaja putri. Posisi prastawa sebagai Guard mampu mencuri perhatian melalui produktivitas poinnya yang konsisten sejak awal musim reguler 2012-2013. 

Pada gelaran Speedy NBL Indonesia Preseason Tournament 2012, prastawa mampu menyumbangkan 56 poin untuk Dell Aspac yang berada pada posisi ketiga. Debutnya dilanjutkan menjadi raihan poin terbanyak di Dell Aspac pada Speedy NBL Indonesia Regular Season 2012-2013 yaitu dengan 490 poin dan bersama rekan-rekan setimnya membawa Dell Aspac masuk Championship Series 2013. Tidak hanya sampai disitu, Prastawa yang juga seorang anak dari pelatih Dell Aspac yaitu Rastafari juga mampu menyumbangkan poinnya sebanyak 69 poin dibawah rekan setimnya Xaverius Prawiro yang memperoleh 90 poin untuk membawa Dell Aspac Jakarta menjadi Juara NBL 2013.


Profil:
Nama : Andakara Prastawa Dhyaksa
posisi : Guard
Nomor jersey : 1
Tempat, tanggal Lahir : Jakarta, 16 Agustus 1992
Tinggi Badan : 177 cm
Berat Badan : 68 kg
Akun Twitter : @Prastawaa
Pendidikan:
  • SD Ar-rahman Moti
  • SMPN 115 Jakarta
  •  SMAN 3 Jakarta
  • Bakrie University (UB)

Daftar penghargaan di NBL 2013:
  • Sixth Man of The Year
  • Rookie Of The Year
  • Speedy NBL Indonesia 2012-2013 First Team